Sabtu, 19 Mei 2012

Cara Instalasi dan Konfigurasi Web Server


Kali ini kang Lephex membahas tentang "WEB SERVER", mungkin anda sudah sering dengar akan hal ini, dan disini kang Lephex akan memberikan cara instalasi dan sedikit konfigurasi WEB Server di Linux.

Ok , langsung saja kita bahas. (Di sini kang Lephex Menggunakan Ubuntu Server 9.10)




A.Download file httpd (kang Lephex Menggunakan httpd-2.0.55.tar.gz)
B.Extract File Tersebut
#tar -xzvf httpd-2.0.55.tar.gz
C.Pindah ke Direktori httpd
#cd httpd-2.0.55
D.Langkah Selanjutnya
#./configure
E.Lalu
#make
F.terakhir
#make install

*- Konfigurasi Dasar -*

+ Server Root = Root dari Apache
+ Listen = Port HTTP (standartnya 80)
+ Document Root = Lokasi Dokumen HTML
+ Users = Apache akan dijalankan sebagai user / group ini
+ Server Name = Assign Nama Mesin
+ Server Admin = email address administrator
+ Directory index = file standart/ default akan dijalankan.

*- Menjalankan Apache _*
! Menjalankan !
#/usr/local/apache2/bin/apache/start
! Menghentikan !
#/usr/local/apache2/bin/apache/stop

Sekian dullu yah tutorial dari kang Lephex. Tunggu selanjutnya.

Source : lephex.blogspot.com

Bagikan

Jangan lewatkan

Cara Instalasi dan Konfigurasi Web Server
4/ 5
Oleh

Subscribe via email

Suka dengan artikel di atas? Tambahkan email Anda untuk berlangganan.

Setelah Baca Harap Tinggalkan Pesan ya